Seleksi akhir penentuan peserta PW PTK XV Palembang

Seleksi peserta PW PTK XV 

 Scout news-tanggal 07 Juni Gugus depan 193.194 Imam Bonjol IAIN Palangka Raya yang melakukan seleksi peserta Perkemahan Wirakarya Perguruan Tinggi Keagamaan (PW PTK) XV.


Bertempat di sanggar Pramuka IAIN PKY hari ini tanggal 07 Juni yang diikuti sebanyak 12 peserta untuk mengikuti seleksi, Sabtu (07/06/2021).


Pelaksanaan perkemahan wirakarya ke-15 yang dilaksanakan di Raden Fatah Palembang yang pelaksanaannya 11 sampai 17 Juli 2021.



 Hari ini di sanggar Pramuka IAIN Palangkaraya menyelenggarakan tes akhir seleksi peserta perkemahan wirakarya.

Pelaksanaan seleksi diikuti sebanyak 12 peserta, seleksi di lakukan 2 tahap yaitu wawancara dan reportase, di lakukan oleh pembina harian putri dan purna keta racana putra.


Pelaksanaan PW PTK ini menjadi sejarah baru bahwa PW PTK dilaksanakan dengan pola blended camp

Kegiatan PW PTK mengkombinasi pola daring (perwakilan pramuka di Bumi Perkemahan Palembang) dan luring (di pangkalan kampus masing-masing).

Pola ini mau tidak mau dilakukan karena kita masih berada pada masa pandemi covid-19.



0 komentar:

Posting Komentar